Cara Mengatasi Android Download Sendiri

Cara Mengatasi Android Download Dan Instal Sendiri- Pernahkah anda kesal nggak karena smartphone android anda sering melakukan download aplikasi sendiri diweb web di luar dari playstore. perkara download aplikasi sendiri ini telah menjangkiti berbagai smartphone android berbagai platform penyedia smartphone android, temen – temen saya yang pakai berbagai merk android yang populer.  anatara lain aplikasi yang sering download sendiri dan instal adalah ini : Superb Cleaner, APUS, WiFi Master Key, 360 Security Lite, dan Hola Launcher.

Penyebab Android Download Aplikasi Sendiri

Bisa anda saja smartphone Android yang sering sekali mendownload aplikasi sendiri ini terkena virus, berikut beberapa penyebabnya:
  • Terkena Virus, Smartphone yang sering melakukan download dan nginstal aplikasi sendiri pasti kena virus. Aplikasi itu otomatis terdownload dan terinstal di folder SNOWFOXCR. Folder ini hanya dapat kamu akses di path, External Storage – Android  – Data – Snowfoxcr.
  • Salah satu penyebab kedua adalah anda pernah melakukan instalasi aplikasi selain dari Play Store-nya Google. Nah aplikasi bisa jadi aplikasi tersebut membawa virus yang dapat menjangkit smartphone kamu untuk mendownload dan mengintstal aplikasi tanpa disuruh. 
  • terdapat aplikasi bervirus.
  • Biasanya android melakukan download sendiri dan instal terjadi di prosesor Mediatek (MTK).


Bagaimana Mengatasi Android Install Aplikasi Sendiri?

Yang masih pertanyaan bagaimanakah cara kita untuk mencegah agar Android tidak melakukan instal aplikasi sendiri setiap kali terhubung ke internet?

Setelah mencari beberapa solusinya ternyata ada banyak sekali para pengguna Android lain yang mengalami perkara serupa, mereka tidak sadar bahkan mengetahui bagaimana bisa terdapat aplikasi tersebut tiba-tiba terinstal sendiri? karena mereka tidak merasa melakukan pemasangan.

Berikut Cara Mengatasi Android Mendownload dan Menginstal Sendiri:
  • Menonaktifkan Auto Update Google Play Store

Ada salah satu pengguna yang memberikan saran agar tidak ada aplikasi yang bisa terpasang sendiri tanpa diketahui yaitu dengan menonaktifkan Google Play Store otomatis update.
tutorial:buka playstore>setting>auto update apps
  • Nonaktifkan Install Dari Sumber Tidak Diketahui 
saat kita ingin melakukan instalasi aplikasi dari website website di google biasanya jika aplikasi tidak jelas maka akan ada keterang aktifkan sumber tidak di ketahui nah itu karna aplikasi bukan aplikasi yang tidak ada di playstore, nah untuk tetap aman maka nonaktifkan saja instal sumber tidak di ketahui.
tutorial: masuk ke pengaturan>general>security/keamanan

  • Hapus folder snowfoxcr
seperti hal penyebab di atas yaitu aplikasi yang terdownload dan instal aplikasi terdapat di folder snowfoxcr nah silahkan penghapusan folder ini.
tutorial: External storage>android>data>snowfoxcr
  • Hapus Akun Google Playstore dan ganti dengan Akun Google Playstore baru
solusi lainnya yaitu menhapus gmail di akun playstore dan mengatinnya dengan akun yang baru.
tutorial:pengaturan>account
note: jika mau menghapus click email biasanya ada keterang hapus email, jika mau tambah nanti di account ada tulisan "add account"
  • Hapus Aplikasi Tidak berguna
Hapuslah aplikasi yang mencurigkan yang tidak anda lakukan instalasi, dan hapus lah aplikasi yang tidak sering anda gunakan karna akan melegakan android anda dan akan mempercepat kinerjannya.

nah sekian artikel yang androidid.tech bagikan yang membahas tentang cara mengatasi android download sendiri. nah silahkan anda coba dan jika sukses tinggal komen di bawah tutorialnnya sukses.

Related : Cara Mengatasi Android Download Sendiri

0 Komentar untuk "Cara Mengatasi Android Download Sendiri"