Cara Mengatasi Android Cepat Panas

android cepat panas
android panas

Android Cepat Panas
-
semakin majunya jaman penggunaan ponsel pintar semakin bertambah tetapi para penguna sering tidak memperhatikan ponsel pintarnya agar tetap awet dan tidak cepat rusak. nah paling sering yaitu ponsel pintar cepat panas saat bermain game, penggunaan sosial media yang terus menerus, dan bisa juga saat tidak di gunakan android anda panas. biasanya ini di sebabkan oleh system yang tidak terbaru atau tidak cocok dan menyebabkan android anda panas, dan jika terlalu akan menyebabkan arus pendek pada mesin ponsel android anda yang bisa menyebabkan kerusakan yang tidak di harapkan seperti meledak. maka dari itu android id akan membagikan bagaimana cara mengatasi android cepat panas simak di bawah ini.

android cepat panas berikut cara mengatasinnya:
1. Jangan gunakan secara berlebihan
jangan gunakan ponsel anda secara berlebihan, seperti  bermain cukup lama dan  bermain sosmed secara berlebihan dalam jangka panjang yang menyebabkan android anda panas.
2. jangan di pakek saat di charger
berikut adalah masalah yang sering terjadi yaitu karena ponsel anda di mainkan saat di charger nah ini bisa menyebabkan arus pendek pada ponsel anda hingga panas bahkan bisa meledak.
3. jaringan yang tidak stabil
jaringan yang tidak stabil maka akan menyebabkan ponsel anda panas karena ponsel anda berusaha mencari sinyal yang bagus. maka dari itu gunakan lah jaringan yang sudah menjangkau seluruh wilayah yang sinyal atau jaringannnya baik.
4. baterai ori
android cepat panas bisa juga di sebabkan oleh baterai yang tidak bekerja secara normal lagi maka anda akan mengganti baterai anda dengan baterai yang baru, namun perlu di ingat jika kalian ganti baterai gantilah dengan baterai ori bukan kw atau double power.
5. perawatan baterai
pakai lah baterai ori dan saat mengcharger pastikan lah gunakan kabel ori untuk mencharger ponsel anda agar tetap awet, biasanya jika tidak menggukan kabel ori proses mencharger akan terasa lama dan tidak stabil yang akan menyebabkan hp anda ngedrop atau boros dan panas.
6. rutin update system 
jika terdapat pembaharuan silahkan anda download karna bisa jadi dalam system anda yang sekarang ada bug yang menyebabkan android anda cepat panas maka dari itu di anjurkan mengupdate terus.

Related : Cara Mengatasi Android Cepat Panas

11 Komentar untuk "Cara Mengatasi Android Cepat Panas"

Oh jdi ini cranya.. Ane pkir dikipasin aja udh :v

Thanks sarannya, tapi lebih bagus klo poin2nya pake bullet atau bold.

ternyata kalau ga update bikin panas ya

dulu hp gue cepat panas tapi setelah gue beli hp baru akhirnya masalah itu teratasi

kalau menurut saya hp android panas sih wajar gan selama tidak overheating

Makasih mbak, membantu saya yang hp nya sering panas dan hang

Pantesan cepat panas, suka dipake ketika dicharger..